Akreditasi S1 Psikologi Secara Daring

,16 Oktober 2020 - 00:00:00 WIB
Dibaca: 347 kali

Program Studi S1 Fakultas Psikologi Untag Surabaya menjalani assessment lapangan secara daring dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Kegiatan Assessment diselenggarakan selama dua hari, yaitu tanggal 16 dan 17 Oktober 2020. Bertindak sebagai asesor dalam kegiatan ini adalah Prof. Dr. Muhammad Noor Rochman Hadjam, S.U. dan Prof. Augustinus Supratiknya, Ph.D.

 

 

 


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya