MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI LOLOS MAGANG BERSERTIFIKAT (MSIB) BATCH 3 TAHUN 2022
Rabu,24 Agustus 2022 - 11:12:28 WIBDibaca: 371 kali

Kami Ucapkan Selamat kepada Mahasiswa/i Fakultas Psikologi yang berhasil Lolos dalam Pendafataran Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Batch 3 Tahun 2022. Mahasiswa tersebut adalah Aderiko Prasetya di Social Economic Accelator Lab, Abizah Ardeillia di Garam CAP Kapal PT. Susanti Megah, Salsabila Ratu di Disdukcapil Surabaya dan Sofiyah Nia Lestari di Century Digital Educator.
Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya