Mahasiswa Psikologi Selenggarakan Penyuluhan Tumbuh Kembang Anak dalam Kegiatan KKN

,09 Desember 2019 - 00:00:00 WIB
Dibaca: 215 kali

Dosen Psikologi Untag Surabaya, Karoline Rista, tegaskan pentingnya mengenal tumbuh kembang anak pada sosialisasi yang digelar mahasiswa KKN Fakultas Psikologi Untag Surabaya di Balai Desa Tambaksumur, Sabtu, (16/11/19).

‘’Pemahaman tentang tumbuh kembang anak bagi orang dewasa khususnya orang tua dan guru PAUD, dapat mendorong untuk penyebaran dan pengembangan informasi dalam menetapkan langkah - langkah edukasi yang dapat diambil untuk menanggulangi keadaan tersebut,’’ papar Karoline.


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya