PENJAJAKAN KERJASAMA : Fakultas Psikologi Untag Surabaya dengan Fakultas Psikologi Universitas Ahmad
Rabu,11 Januari 2022 - 20:38:23 WIBDibaca: 374 kali
11 Januari 2022 Pukul 12.00 WIB – Selesai, Dosen Fakultas Psikologi Untag Surabaya yang diwakili oleh Dekan, Wakil Dekan, Para Ka.prodi dan Perwakilan salah satu tenaga pendidik melakukan studi banding dan penjajakan kerjasama dengan Fakultas Psikologi Universitas Ahmad Dalan Yogyakarta. Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin kerjasama dan saling bertukarp pikiran, wawasan dan pengalaman antara kedua belah pihak. Adapun beberap hal yang menjadi pokok pembahasan dalam pertemuan ini meliputi MBKM pertukaran mahasiswa (pada mata kuliah Psikologi Komunitas), SIM MBKM, Konversi MBKM, SKPI, Rencana Penelitian Bersama, Peninjauan Kurikulum, Pertukaran Dosen Pengajar di Prodi Psikologi Profesi (S2), Penerbitan Karya Ilmiah (Jurnal), Pengalaman Akreditasi Inrternasional yang sudah pernah dilakukan oleh Fakultas Psikologi Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. Pembahasan lebih lanjut bisa di cek hasil notulensi dengan klik link di bawah ini :
NotulensiRapat11Januari2022UAD
Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya