Penyerahan Mahasiswa Magang Industri kepada Pihak Mitra (Aula TV)
Rabu,11 Mei 2022 - 12:46:38 WIBDibaca: 316 kali

Menindaklanjuti MoA yang dijalin antara Fakultas Psikologi (S1 Psikologi) dengan Aula TV, Pada hari Rabu, 11 Mei 2022 Ka.Lab Industri (Drs. Yanto Prasetyo, M.Si., Psi), PIC Magang Industri (Dr. Muhammad Ghazali Bagus Ani, Psi) dan Dosen Pembimbing Lapangan MBKM Magang Industri yang diwakilkan oleh Ibu Hikmah Husniyah Farhanindya, M.Psi., Psi mengantar sekaligus berniat menyerahkan Mahasiswa a.n Ma'ruf Nur Abdillah dan Nurul Firdaus kepada Pihak Aula TV agar bisa segera memulai kegiatan Magang Industri pada mitra tersebut.
Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya