UPKP Fakultas Psikologi Untag Selenggarakan Seleksi Calon Direktur PD Pasar

,09 November 2018 - 00:00:00 WIB
Dibaca: 288 kali

Unit Pelayanan Konsultasi Psikologi (UPKP) UNTAG Surabaya, ketiga kalinya dipercaya pemerintah Kota Surabaya untuk membantu Perusahaan Daerah Pasar Surya Kota Surabaya dalam tahapan seleksi Psikotes Calon Direksi PD Pasar Surya kota Surabaya. Kegiatan bertempat di UNTAG Surabaya berlangsung selama dua hari (29-30/10) dengan tujuan membantu menyeleksi para kandidat Direksi PD Pasar Surya yang telah lulus seleksi awal.


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya